Dengarkan dan Tampung Aspirasi, Kapolsek Bogor Barat Sambang Warga Binaan

    Dengarkan dan Tampung Aspirasi, Kapolsek Bogor Barat Sambang Warga Binaan

    KOTA BOGOR – Kapolsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar lakukan sambang sekaligus dengarkan curahan hati masyarakat.

    Hal itu sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor kota Kombes Bismo Teguh Prakoso, agar anggota Polri untuk hadir di tengah masyarakat.

    “Kami lakukan sambang untuk mendengar secara langsung permasalahan apa yang ada di masyarakat, ” ucap Kapolsek Bogor Barat Ajun Komisaris Polisi Sudar, Kamis (26/10/2023).

    “Sambang selain mendengarkan aspirasi bisa sekaligus sebagai salah satu sarana untuk pihak kepolisian dalam mengedukasi masyarakat, ” pungkasnya.

    Berlokasi di gedung Braja Mustika Convention Center, Jalan Semeru RW 10 Kelurahan Menteng Bogor Barat, terlihat Kapolsek didampingi Bhabinkamtibmas Menteng Aiptu Nurdin lakukan sambang sekaligus dengarkan curahan hati dari masyarakat.

    Humas Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar.

    polresta bogor kota
    Sjah Nur

    Sjah Nur

    Artikel Sebelumnya

    Ada Giat Pemberian Bansos, Bhabinkantibmas...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Kualitas Harkamtibmas, Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Sekolah Angkasa Lanud Sultan Hasanuddin Mengikuti Babak Penyisihan Lomba AMSO
    Polisi Buka Tutup Sudirman-Thamrin Saat Iring-iringan Presiden dan Wapres
    Peringati HKGB ke-72, Ketum Bhayangkari: Istri Harus Jadi Support System Suami 
    Manfaatkan Lahan Produktif, Komandan Lanud Sultan Hasanuddin Tanam Puluhan Pohon Durian
    Ketua PBTI Letjen TNI Richard Tampubolon Apresiasi Dinda Putri Lestari dapat medali Emas

    Ikuti Kami