Bhabinkamtibmas Pasir Kuda Ajak Warga Tingkatkan Ronda Keamanan Wilayah

    Bhabinkamtibmas Pasir Kuda Ajak Warga Tingkatkan Ronda Keamanan Wilayah

    KOTA BOGOR - Bhabinkamtibmas Pasir Kuda Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar bersama warga laksanakan ronda untuk jaga kamtibmas tetap kondusif.

    Hal itu sesuai dengan arahan dari Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso agar siskamling dan ronda kembali diaktifkan.

    "Ajak warga lakukan ronda, berikan edukasi dan motivasi sehingga warga terpacu untuk bersama-sama menjaga kamtibmas yang kondusif, " ujar Kapolsek Bogor Barat Kompol Ahmad Rivai, Rabu (30/8/2023).

    Terlihat di Cibalagung RW 3 Kelurahan Pasir Kuda Bogor Barat, Bhabinkamtibmas Aipda Wawan bersama warga laksanakan ronda malam.

    Humas Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar.

    polresta bogor kota
    Sjah Nur

    Sjah Nur

    Artikel Sebelumnya

    Terjadi Kepadatan Kendaraan di Putaran Eklokasari...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Bogor Barat Patroli di Kawasan Objek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bhabinkamtibmas Kelurahan Rancamaya Sambangi Perwakilan Ketua RW, Himbau Terciptanya Kamtibmas Pasca Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Harjasari Sambangi Warga Gg. H. Anen, Himbau Terciptanya Kamtibmas Pasca Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Mulyaharja Sambangi Warga Perumahan BNR, Himbau Terciptanya Kamtibmas Pasca Pilkada 2024
    Kapolsek Bogor Selatan Dukung Ketahanan Pangan dengan Penanaman 100 Pohon Sukun di Kelurahan Empang
    Satgas Yonif 715/Motuliato, Laksanakan Komsos dengan masyarakat

    Ikuti Kami